KESULITAN MAHASISWA DALAM PEMBELAJARAN DARING PADA MASA PANDEMI COVID-19

Etty Ratnawati(1*), Aditya Putra Utama(2),


(1) IAIN Syekh Nurjati Cirebon
(2) IAIN Syekh Nurjati Cirebon
(*) Corresponding Author

Abstract


ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menjabarkan kesulitan-kesulitan yang di hadapi mahasiswa  IAIN Syekh Nurjati Cirebon dalam pembelajaran daring selama masa pandemi COVID-19. Jenis  penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Subjek pada penelitian ini adalah mahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Wawancara tidak terstruktur merupakan alat pengumpulan data yang dipergunakan untuk mengumpulkan data pada penelitian ini. Metode jenis ini memungkinkan subjek untuk benar-benar menyuarakan apa yang dipikirkannya selama  pembelajaran. Hasil dari penelitianini menunjukkan bahwa terdapat beberapa kesulitan yang dihadapi mahasiswa dalam pembelajaran daring yang dapat digolongkan menjadi kesulitan teknis, kesulitan adaptasi dan ketidaksiapan pengajar. Agar dapat teratasi kesulitan-kesulitan tersebut, para pengajar perlu melakukan perubahan strategi pembelajaran yang dapat menunjang percepatan adaptasi  mahasiswa dalam pembelajaran daring. Disamping itu, pengajar juga diharapkan dapat meningkatkan kemampuan TIK-nya sehingga bisa menggunakan media pembelajaran daring yang lebih bervariasi sesuai dengan kesulitan teknis yang dihadapi.

Kata Kunci : Pandemi Covid-19, Pembelajaran Daring, Kesulitan Belajar

ABSTRACT

The purpose of this study was to describe the difficulties faced by students of IAIN Syekh Nurjati Cirebon in online learning during the COVID-19 pandemic. This type of research is a qualitative descriptive study. The subjects in this study were students of IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Unstructured interviews were used as the instrument used to collect data in this study. This type of interview allows the subject to really voice what he is thinking during the lesson. The results of the analysis show that students face several difficulties which are classified into technical difficulties, adaptation difficulties and teacher unpreparedness. To overcome these difficulties, it is necessary to develop learning strategies that can support the acceleration of student adaptation in online learning. In addition, teachers (lecturers) must also improve their ICT skills so that they can use more varied online learning media according to the technical difficulties faced.

Keywords: Covid-19 Pandemic, Learning Difficulties, Online Learning


Full Text:

PDF 96-113

References


REFERENCES

Ali Sadikin, Afreni Hamidah. (2020) Pembelajaran daring di tengah wabah covid-19. 06/02. 214-224.

ArcGIS. "Indonesia COVID-19 Dashboard" Komite Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional. 21 Oktober 2020

Bangkok Post. "Indonesia confirms first cases of coronavirus"(dalam bahasa Inggris). Reuters. 2 Maret 2020. Diakses tanggal 2 Maret 2020.

Dewi, Wahyu Aji Fatma. 2020. Dampak Covid-19 Terhadap Implementasi Pembelajaran Daring Di Sekolah Dasar. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan. Volume 2 Nomor 1 Halm 55-61.

Fey. CNNIndonesia. (n.d.-b). 65 Kampus Kuliah Dari Rumah, Sultan Yogya Ragukan Efektivitas. Retrieved from https://www.cnnindonesia.com/nasional/20200316110707-20-483756/65-kampus-kuliah-dari-rumah-sultan-yogya-ragukan-efektivitas. diakses pada Juni 2020.

Firman & Sari. (2020). Pembelajaran Online di Tengah Pandemi Covid-19. Indonesian Journal Of Educational Science (IJES), Volume 02 No 02.

Firman, F., & Rahayu, S. (2020). Pembelajaran Online di Tengah Pandemi Covid-19. Indonesian Journal of Educational Science (IJES), 2(2), 81-89

Hasan, B. (2020). Pemanfaatan Google Classroom Dalam Matakuliah Menggunakan Media Video Screencast O-Matic. Widya Wacana: Jurnal Ilmiah, 15(1), 9–15.

Hartanto, W. (2016). Penggunaan ELearning sebagai Media Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Ekonomi, 10(1), 1–18.

https://eprints.uny.ac.id/9124/3/bab%202%20-04513241025.pdf

https://dinkes.bantulkab.go.id/berita/800-mengenal-covid-19 diakses pada 22 oktober 2020

Jamaluddin, D., Ratnasih, T., Gunawan, H., & Paujiah, E. (2020). Pembelajaran daring masa pandemik Covid-19 pada calon guru: hambatan, solusi dan proyeksi. LP2M.

Menteri Pendidikan. (2020). Surat Edaran Nomor 3 Tahun 2020 Tentang Pelaksanaan Pendidikan dalam Masa Darurat CoronaVirus (COVID-19).

Moloeng, L. (2007). Metodologi Penelitian Kualitatif. Jakarta: Remaja Karya.

Mustakim. (2020). Efektivitas Pembelajaran Daring Menggunakan Media Online Selama Pandemi Covid-19 Pada Mata Pelajaran Matematika (the Effectiveness of E-Learning Using Online Media During the Covid-19 Pandemic in Mathematics). Al Asma: Journal of Islamic Education, 2(1), 1–12

Nakayama M, Yamamoto H, & S. R. (2007). The Impact of Learner Characterics on Learning Performance in Hybrid Courses among Japanese Students. Elektronic Journal ELearning, Vol.5(3).1

Permata, J. I., & Sandri, Y. (2020). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Pada Siswa Smp Maniamas Ngabang. Riemann Research of Mathematics and Mathematics Education, 2(1), 10–22.

Purnamasari, D. M. (2020). Arahan Jokowi untuk Pemda: Liburkan Sekolah hingga TingkatkanLayananPasienCovid-19.Kompas.Com. https://nasional.kompas.com/read/2020/03/15/14452291/arahan-jokowi-untuk-pemda-liburkansekolah-hingga-tingkatkan-layanan-pasien

Prayitno P. (2020). IAIN Syekh Nurjati Cirebon Terapkan Sistem Kuliah Online selama 14 Hari. Liputan6.Com. https://www.liputan6.com/regional/read/4202630/iain-syekh-nurjati-cirebon-terapkan-sistem-kuliah-online-selama-14-hari

Prawiradilaga, Salma, dkk. 2016. Mozaik Teknologi Pendidikan: Elearning.Jakarta: Prenadamedia Group.

Ratcliffe, Rebecca (2 Maret 2020). "First coronavirus cases confirmed in Indonesia amid fearsnation is ill-prepared for an outbreakâ€. The Guardian (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2 Maret 2020

WahyuAji, F. D. (2020). Dampak Covid-19 terhadap Implementasi Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar, Vol 2, 55-61

Worldometer "Coronavirus Update Worldwide" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 21 Oktober 2020.

Yurianto, Ahmad, dkk. (2020). PEDOMAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN CORONAVIRUS DISEASE (COVID-19) (M. I. Listiana Azizah, Adistikah Aqmarina (ed.)).




DOI: 10.24235/edueksos.v10i1.8085

Article Metrics

Abstract view : 0 times
PDF 96-113 - 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Edueksos : Jurnal Pendidikan Sosial dan Ekonomi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.



 

free web stats Web Stats

ISSN 2548-5008 (online); ISSN 2252-9942 (print)
Copyright ©2022 Edueksos: Jurnal Pendidikan Sosial dan Ekonomi, Faculty of Tarbiyah and Teacher Training, IAIN Syekh Nurjati Cirebon