Pembelajaran Visual, Auditory dan Kinestetik Terhadap Keaktifan dan Pemahaman Konsep Matematika Siswa Sekolah Dasar

Nuhyal Ulia(1*), Yunita Sari(2),


(1) Universitas Islam Sultan Agung
(2) Universitas Islam Sultan Agung
(*) Corresponding Author

Abstract


                                                  Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh keaktifan siswa pada Pembelajaran Model Kooperatif Learning Visual Auditory Kinestetik Terhadap Pemahaman Konsep Matematika Sekolah Dasar. Jenis Penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan desain one-shot case study. Penelitian ini dilaksanakan di salah satu SD di Kecamatan Gubug Kabupaten Grobogan. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket, tes dan dokumentasi. Sementara itu, data hasil penelitian dianalisis menggunakan uji prosentase angket, uji regresi dan uji t tes. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Keaktifan siswa menggunakan Pembelajaran Kooperatif Learning Visual Auditory Kinestetik mempengaruhi nilai pemahaman konsep matematika. Berdasarkan perhitungan diperoleh nilai koefisien (R) = 0,825 dengan (R Square) = 0,681 = 68,1%. Pada uji ANOVA menghasilkan Fhitung = 40,58 dengan nilai sig=0,000. Dengan kriteria jika nilai sig < α maka koefisien korelasi tersebut signifikan dengan besar pengaruh 68,1%. (2) Kemampuan pemahaman konsep matematika dengan menggunakan model Visual Auditory Kinestetik dapat memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) diperoleh dari hasil uji t yang nilai Asymp (2-tailed) = 0,000 < α.

Kata kunci: pembelajaran kooperatif visual auditory kinestetik,  keaktifan siswa, kemampuan pemahaman konsep, matematika SD.

  

                                                     Abstract

The purpose of this study is to determine the effect of student activeness on Learning Cooperative Learning Kinestetik Visual Auditory Model to Understanding Concept Mathematics of Primary School. Type of research is a experimental design using a one-shot case study design. Data collection techniques used are questionnaire, test, and documentation techniques. Meanwhile the research data is analyzed using the analysis of percentage questionnaire test, regression test and t test. The results of this research show that: (1) Student activeness using Cooperative Learning Learning Visual Auditory Kinestetik influence comprehension value of math concept. Based on the calculation obtained coefficient value (R) = 0.825 with (R Square) = 0.681 = 68.1%. In ANOVA test yield Fcount = 40,58 with value of sig = 0,000. By criterion if sig value <α then correlation coefficient is significant with big influence 68,1%. (2) The ability to comprehend the concept of mathematics by using the Visual Auditory Kinesthetic model can fulfill the the minimum completeness criteria (KKM) obtained from the result of t test which is Asymp value (2-tailed) = 0,000 <α.

Keywords: cooperative learning visual kinesthetic auditory model, student activity, abilityof understanding concepts, mathematics elementary school.


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Amir, M. F. (2015). Proses Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar dalam Memecahkan Masalah Berbentuk Soal Cerita Matematika Berdasarkan Gaya Belajar. Jurnal Math Educator Nusantara, 1(2), 159-170

Arifuddin, A. (2016). Pembelajaran Matematika Model Quantum Teaching dengan Pendekatan Realistik untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Peserta Didik. Al Ibtida: Jurnal Pendidikan Guru MI, 3(2), 186-196.

Asriyah, N. (2014). Penggunaan Model Mnemonik Dengan Media Lcd Proyektor Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Ips Kelas V Semester II SD Negeri 2 Bandungrejo Kalinyamatan Tahun 2013 – 2014. Guru SD Negeri 2 Bandungrejo Kec. Kalinyamatan Kab. Jepara.

Clark, E. R. (2007). Reconsidering Research on Learning from Media. Review of Educational Research Journal, 53(4), 445-459

Dahar, W.R. (2011). Teori-teori Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Erlangga.

Endrasmoyo, W. (2018). Caktramatemawiku Inovasi Cerdas Matematika Dasar. Jakarta: Indocamp.

Eric, G. (2003). Teaching and Learning Mathematics for Social Justice in an Urban, Latino School. Journal for Research in Mathematics Education, 34(1), 37-73.

Ghufira, S. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Visual Auditory Kinesthetic (Vak) Terhadap Aktivitas Belajar Tematik Peserta Didik Kelas III Sd Negeri 1 Haduyang Tahun Pelajaran 2015/2016. Skripsi pada FKIP Universitas Lampung Bandar lampung. Tidak diterbitkan.

Hariyono, M. (2018). Pembelajaran Matematika Realistik Berbantuan Multimedia Client Server (MCS) untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah dan Keyakinan Matematika. Jurnal Pendas, 2(1), 23-33.

Heruman. (2016). Model Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Huda, M. (2014). Model-Model Pengajaran Dan Pembelajaran Isu-Isu Metodis Dan Paradigmatis. Yogyakarta: pustaka pelajar

Megawati, N & Annisa. (2012). Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI) Dalam Meningkatkan Keaktifan Siswa dan Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI IPS 1 SMA Negeri 1 Banjarnegara Tahun Ajaran 2011/2012. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, 10(01), 162-180.

Muammar, H., Harjono, A., & Gunawan, G. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Assure dan Pengetahuan Awal Terhadap Hasil Belajar IPA-Fisika Siswa Kelas VIII SMPN 22 Mataram. Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi, 1(3), 166-172.

Puspitasari, Reni., Sularmi & Djaelani. (2012). Penggunaan Model Kooperatif Teknik Make a Match Untuk Meningkatkan Kemampuan Memecahkan Masalah Soal Cerita dalam Matematika. Jurnal Didaktika Dwija Indria, 2(20), 1-5.

Rahayu, S. & Ana. (2017). Pembelajaran Matematika Melalui Pendekatan Kontekstual Dengan Gaya Belajar Vak (Visual Auditory Kinestetik). Jurnal Edumath, 3(2), 129-137.

Rusdiyantiningsih, A. (2017). Pengaruh Metode Visual, Auditory, Kinesthetic (Vak) Terhadap Peningkatan Keterampilan Menulis Bilangan 1-10 Bagi Anak Tunagrahita Kelas Dii/C Slb Negeri Sragen Tahun Ajaran 2016/2017. Skripsi pada FKIP Universitas Sebelas Maret Surakarta: tidak diterbitkan.

Sancoko, M. A., Kurniawan, L., Pos, J. J. K., & Kemiri, S. (2013). Studi Komparatif Strategi Belajar ARIAS dan Strategi Belajar VAK (A Comparative Study Of ARIAS Learning Strategies And VAK Learning Strategies). Jurnal Pendidikan Matematika STIKIP PGRI Sidoarjo, 1(1), 61-74.

Sari, Y. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Komik IPA Dengan Penanaman Nilai Budai Pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 3(2), 129-142.

Shoimin, A. (2014). Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013 Yogyakarta: Ar-ruzz Media.

Ulia, N. (2018). Efektivitas Colaborative Learning Berbantuan Media Short Card Berbasis IT Terhadap Pemahaman Konsep Matematika. Jurnal Pendas, 3(2), 1-11.




DOI: 10.24235/al.ibtida.snj.v5i2.2890

Article Metrics

Abstract view : 489 times
PDF - 124 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2022 Al Ibtida: Jurnal Pendidikan Guru MI

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

AL IBTIDA Journal Indexed By:

        

 

  

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

 

Al Ibtida: Jurnal Pendidikan Guru MI Published by Department of Madrasah Ibtidaiyah Teacher Education, Faculty of Tarbiyah and Teacher Training, IAIN Syekh Nurjati Cirebon In Collaboration with Perkumpulan Dosen Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PD PGMI) Indonesia.

Editorial Office:

FITK Building, 5th Floor, Department of Madrasah Ibtidaiyah Teacher Education, Faculty of Tarbiyah and Teacher Training, IAIN Syekh Nurjati Cirebon.  Perjuangan Street of Sunyaragi, Cirebon City, West Java, Indonesia 45132 Phone. 0231-481264, Fax. 0231-489926, Email: alibtida@syekhnurjati.ac.id/ alibtida2@gmail.com