Pengaruh Model Realistic Mathematics Education (RME) terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah dan Komunikasi Matematis Siswa Kelas 3 Pada Materi Penjumlahan Pecahan

Asyifa Putri Sudarma(1*), Idah Faridah Laily(2), wulan andini(3),


(1) IAIN Syekh Nurjati Cirebon
(2) IAIN Syekh Nurjati Cirebon
(3) IAIN Syekh Nurjati Cirebon
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi pembelajaran masih berpusat pada guru, sehingga pembelajaran menjadi pasif. Rendahnya kemampuan dalam memecahkan masalah, dilihat ketika siswa mengerjakan soal yang berbeda dengan yang dicontohkan oleh guru. Siswa kesulitan bertanya, baik dengan guru maupun siswa lain, sehingga rendahnya dalam mengkomunikasikan ide-ide matematis baik secara lisan maupun tulisan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model RME terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah dan Komunikasi Matematis Siswa Kelas 3 Pada Materi Penjumlahan Pecahan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan bentuk quasi eksperimen dan desain penelitian nonequivalent control group design. Populasi penelitian ini yaitu siswa kelas 3B dan 3C MIS Assalafiyah Bodelor Plumbon. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu simple random sampling dengan jumlah responden sebanyak 68 siswa. Hasil penelitian pengaruh dianalisis melalui uji normalitas, uji homogenitas dan uji t menggunakan program SPSS 20 for windows. Berdasarkan hasil penelitian (1) hasil uji t diperoleh nilai signifikan 0,000 < 0,05 dengan demikian terdapat pengaruh model RME terhadap kemampuan pemecahan masalah siswa kelas 3 pada materi penjumlahan pecahan. (2) hasil uji t diperoleh nilai signifikan 0,000 < 0,05 dengan demikian terdapat pengaruh model RME terhadap komunikasi matematis siswa kelas 3 pada materi penjumlahan pecahan.

Full Text:

PDF

References


Amaliah, U., Robandi, B., & Iriawan, S. B. (2019). Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 4(3), 390. https://doi.org/10.17509/jpgsd.v4i3.22946

Ardina, F. N., Fajriyah, K., & Budiman, M. A. (2019). Keefektifan Model Realistic Mathematic Education Berbantu Media Manipulatif Terhadap Hasil Belajar Matematika pada Materi Operasi Pecahan. Jurnal Pedagogi dan Pembelajaran, 2(2), 151. https://doi.org/10.23887/jp2.v2i2.17902

Armin, R., & Astuti. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) Terhadap Motivasi Belajar Matematika Siswa Kelas IV SD Negeri 12 GU. Akademik Pendidikan Matematika, 7(2), 180. Diambil dari http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/5455

Chrisnamurthy, Y. D., Ellianawati, & Isnaeni, W. (2018). Retensi Kemampuan Pemecahan Matematika Dalam Perspektif Keterampilan Abad 21 Pada Siswa Sekolah Dasar. Fundamental Pendidikan Dasar, 1(1), 61.

Fahrudhin, A. G., Zuliana, E., & Bintoro, H. S. (2018). Peningkatan Pemahaman Konsep Matematika melalui Realistic Mathematic Education Berbantu Alat Peraga Bongpas. ANARGYA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 1(1), 16. https://doi.org/10.24176/anargya.v1i1.2280

Ibrahim, A., Alang, A. H., Madi, Baharuddin, Ahmad, M. A., & Darmawati. (2018). Metodologi Penelitian. (I. Ismail, Ed.) (1 ed.). Makassar: Gunadarma Ilmu.

Laia, H. T., & Harefa, D. (2021). Hubungan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dengan Kemampuan Komunikasi Matematik Siswa. Aksara : Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 07(02), 465.

Lumingkewas, M. F., Palilingan, V. R., & Togas, P. V. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Terhadap Hasil Belajar Simulasi Dan Komunikasi Digital Siswa Smk. Pendidikan Teknologi Informasi dan Komunikasi, 1(3), 123.

Maharani, S., & Bernard, M. (2018). Analisis Hubungan Resiliensi Matematik Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Pada Materi Lingkaran. JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif), 1(5), 819–821. https://doi.org/10.22460/jpmi.v1i5.p819-826

Marfuah, Wasitohadi, & Rahayu, T. S. (2019). Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Model RME Berbantuan Perkalian Jarimatika Pada Kelas V SDN Cebongan 02 Salatiga Semester II Tahun 2018/2019. Mitra Pendidikan (JMP Online), 3(3), 330–331.

Nashihah, U. H. (2020). Membangun Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa dengan Pendekatan Saintifik: Sebuah Perspektif. Jurnal Pendidikan Matematika (Kudus), 3(2), 180– 182. https://doi.org/10.21043/jmtk.v3i2.7193

Natalia, S. (2017). Realistic Mathematics Education: Suatu Langkah Mendidik Berpikir Matematis. Dinamika Pendidikan, 10(1), 7.

Nuryadi, Astuti, T. D., Utami, E. S., & Budiantara, M. (2017). Dasar-Dasar Statistik Penelitian. (Gramasurya, Ed.) (1 ed.). Yogyakarta: Sibuku Media. Diambil dari http://lppm.mercubuanayogya.ac.id/wp-content/uploads/2017/05/Buku-Ajar_Dasar-Dasar-Statistik-Penelitian.pdf

Purba, D., Zulfadli, & Lubis, R. (2021). Pemikiran George Polya Tentang Pemecahan Masalah. Jurnal MathEdu (Mathematic Education Journal), 4(1), 28. Diambil dari http://journal.ipts.ac.id/index.php/MathEdu

Rahmawati, Suhar, & Masi, L. (2018). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 8 Kendari. Jurnal Penelitian Pendidikan Matematika, 6(3), 19. https://doi.org/10.36709/jppm.v7i1.8256

Risma, Y., & Menrisal. (2017). Pengaruh Penerapan Metode Pembelajaran Improve terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) (Studi Kasus Kelas XI SMAN 12 Padang). Jurnal Bimbingan dan Konseling, 3(1), 16–17.

Sarini, E. (2019). Pengaruh Kemampuan Komunikasi Matematis dan Kemandirian Siswa terhadap Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika. Jurnal Pendidikan MIPA, 2(1), 11–12.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan RnD. (Sutopo, Ed.) (2 ed.). Bandung: Alfabeta, CV.

Syafina, V., & Pujiastuti, H. (2020). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Pada Materi SPLDV. Maju, 7(2), 119–120. Diambil dari https://ejournal.stkipbbm.ac.id/index.php/mtk/article/view/511

Wismaliya, R., Hakam, K. A., Rahman, & Solehuddin, M. (2021). Penerapan Cerita Bergambar Berbasis Dilema Moral pada Pembelajaran Jarak Jauh dan Tatap Muka dalam Mengembangkan Pertimbangan Moral Siswa Sekolah Dasar. Jurnal basicedu, 5(2), 854. Diambil dari https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1230

Witha, T. S., Karjiyati, V., & Tarmizi, P. (2020). Pengaruh Model RME Berbasis Etnomatematika Terhadap Kemampuan Literasi Matematika Siswa Kelas IV SD Gugus 17 Kota Bengkulu. JURIDIKDAS: Jurnal Riset Pendidikan Dasar, 3(2), 137–138. https://doi.org/10.33369/juridikdas.3.2.136-143

Zubaidah, S. (2019). Pendidikan Karakter Terintegrasi Keterampilan Abad. Penelitian dan Pengkajian Ilmu Pendidikan : e-Saintika, 3(2), 9.

Zulainy, F., Rusdi, & Marzal, J. (2021). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Realistic Mathematics Education untuk Meningkatkan Kemampuan Argumentasi Peserta Didik. Pendidikan Matematika, 05(01), 814–815.




DOI: 10.24235/ijee.v4i2.11338

Article Metrics

Abstract view : 0 times
PDF - 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indonesian Journal of Elementary Education (IJEE) Published by Department of Madrasah Ibtidaiyah Teacher Education, Faculty of Tarbiyah and Teacher Training, IAIN Syekh Nurjati Cirebon, Indonesia

Editorial Office:

FITK Building, 5th Floor, Department of Madrasah Ibtidaiyah Teacher Education, Faculty of Tarbiyah and Teacher Training, IAIN Syekh Nurjati Cirebon.  Perjuangan Street of Sunyaragi, Cirebon City, West Java, Indonesia 45132 Phone. 0231-481264, Fax. 0231-489926, Email: pgmi@syekhnurjati.ac.id

Â